Olahan Menu Diet Oatmeal Yang Wajib di Coba

banner 468x60
banner 468x60

DepostSolo,- Oatmeal adalah salah satu bahan makanan sehat yang berasal dari gandum. Oatmeal biasanya dikonsumsi oleh orang-orang yang sedang menjalani diet penurunan berat badan, karena oatmeal memiliki kandungan nutrisi, mineral, dan serat tinggi yang baik untuk tubuh. Oatmeal sangat cocok dikonsumsi saat sarapan karena nilai kepraktisannya. Banyak resep olahan oatmeal yang sering dijadikan hidangan sehat, kali ini akan berbagai 5 resep olahan oatmeal yang di lansir sayurbox.com agar kamu tidak bosan dengan hidangan oatmeal.

Bubur oatmeal manis kacang almond
Untuk kamu yang tidak punya banyak waktu untuk menyiapkan sarapan, kamu bisa mencoba memasak bubur oatmeal manis. Cara memasaknya cukup mudah, kamu hanya perlu mencampurkan oatmeal instan dengan air hangat. Setelah itu aduk hingga tekstur oatmeal menjadi seperti bubur.
Setelah itu campurkan bubur oatmeal tadi dengan madu sesuai selera. Kemudian, tambahkan almond ke dalam bubur almond manis buatan kamu. Cukup mudah bukan untuk membuatnya? Tidak sampai 10 menit, kamu sudah bisa membuat oalahan oatmeal untuk sarapan yang praktis ini.

banner 336x280
BACA JUGA:  Takoyaki, Jajanan Jepang

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 komentar